Gelar Audiensi, Pemkot Bontang Siap Tuan Rumah PWD Kaltim Tahun 2024

Bontang, DKD NEWS,- Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Tingkat Daerah Kalimantan Timur bersama Pimpinan Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Kalimantan Timur Audiensi dan Survei Buper PWD Kaltim Tahun 2024 di Kota Bontang, Rabu (12/6). Audiensi yang dipimpin langsung oleh Ketua…